Selasa , Oktober 8 2024
JalanDakwah.info

Bukankah Aku Sudah Memberimu Kecukupan?

DIRIWAYATKAN dari Abu Hurairah, ia berkata bahwa Rasulullah SAW mengisahkan:

“Ketika Nabi Ayyub mandi dalam keadaan telanjang, tiba-tiba muncul belalang dari emas. Lalu Nabi Ayyub mengumpulkan dan memasukkannya ke dalam baju.”

Allah SWT memanggilnya, “Wahai Ayyub! Bukankah Aku sudah memberimu kecukupan sebagaimana yang kau lihat?”

Nabi Ayyub menjawab, “Benar, dan demi segala kemuliaan-Mu. Tetapi aku tidak pernah merasa puas dari limpahan barakah-Mu.”

(HR. Bukhari, Nasa’I, dan Ahmad).

Tentang Agus Waldiono

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *